UNDANGAN UMUM
Dalam Rangka Hari Bhakti Bagi Ibu Pertiwi.
Yayasan Anand Ashram yang telah tergabung dalam PBB, mengundang Bapak & Ibu semua dalam acara talkshow :
“Kesehatan Holistik Melalui Transformasi Gaya Hidup”
Dimulai dengan pertanyaan….
Tidak sakit, tapi sehatkah Anda?
Kesehatan diri yang Holistik melibatkan tubuh, pikiran, rasa, dan jiwa yang ternyata dapat dicapai melalui gaya hidup yang berkesadaran dan bekelanjutan, yang merupakan warisan Budaya Nusantara.
Hadirilah Talkshow mengenai kesehatan holistik, yang akan dikupas tuntas.
Para Pembicara : Bapak Anand Krishna – Pakar Meditasi, Yoga dan Kesehatan Holistik
dr. Danny Wiradharma – Ahli Imunologi
dr. Made Arya Wardhana – Praktisi Kedokteran Umum
dr. Karin – M.Gizi, SpGK – Ahli Gizi Klinik
Sekapur Sirih : Dr. Drupadi HS Dillon, M.Sc., Ph.D., SpGK – Pakar Gizi Klinik
Moderator : Dian Martin – Ketua Asosiasi Digital Marketing Indonesia
Waktu: Jumat, 01 September 2023 (16.00 – 19.30 WIB)
Lokasi : One Earth Yoga & Meditation Retreat Center
Jl. Bukit Pelangi KM2, Ciawi-Bogor
Google Maps “One Earth Yoga & Meditation Retreat Centre“
Acara ini free, pendaftaran di link : https://forms.gle/
Informasi 0878 8511 1979
0818 0894 1999